Webmail |  Berita |  Agenda |  Pengumuman |  Artikel |  Video

VISI MAGISTER PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN (PAK)

Menghasilkan tenaga pendidikan yang berkarakter Kristus dan Profesional dalam
melaksanakan Amanat Agung hingga tahun 2024.

MISI MAGISTER PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN (PAK)

  1. Menyelenggarakan Pendidikan dan Pengajaran secara Profesional, dan berkarakter Kristus.
  2. Menyelenggarakan dan mengembangkan penelitian dibidang Pendidikan Agama Kristen pada masyarakat di tengah masyarakat majemuk.
  3. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat, Sekolah dan Gereja sesuai dengan keilmuan Pendidikan Agam Kristen dalam melaksanakan Amanat Agung.

TUJUAN MAGISTER PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN (PAK)

Menghasilkan magister teologi yang berkompetensi dalam tugas sebagai guru/dosen yang mampu mengajar, memuridkan dan membimbing umat Allah sesuai dengan Amanat Agung dalam hidup bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.

SASARAN MAGISTER PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN (PAK)

  1. Terbentuknya magister teologi yang unggul dan mandiri dalam berteologi, dalam hidup untuk melayani sebagai pemimpin berkarakter Kristus dan mampu menerapkannya dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.
  2. Terbentuknya magister teologi yang berkompetensi dalam melaksanakan penelitian ilmiah/ pengkajian ilmu teologi yang bersifat relevan untuk diaplikasikan dalam kehidupan Gereja dan Masyarakat pada umumnya.
  3. Terbentuknya magister teologi yang mampu melaksanakan pengabdian kepada masyarakat sesuai dengan bidang ilmu teologi dengan pendekatanpendekatan kontekstual dalam misi serta kehidupan bermasyarakat.

TAUTAN EKSTERNAL